
SUARA FARKES, Mojokerto – Dewan Pimpinan Daerah (DPD) FSP Farkes Reformasi Jawa Timur mengadakan kegiatan Diklat Advokasi dan Latsar Serdadu pada tanggal 20-21 Desember 2025
Kegiatan yang dilaksanakan dua hari ini bertujuan untuk memperkuat Solidaritas, Militansi dan Pondasi anggota dalam menyuarakan aspirasi, memperjuangkan hak-hak dengan cara yang tepat.

Selain itu kegiatan ini menjadi tempat belajar bagaimana cara berkomunikasi dengan berbagai pihak mulai dari sesama anggota sampai dengan lembaga luar organisasi.
Read More